Kegiatan TMMD ke 121 di Desa Cicareuh Hari Ini Berlangsung Pengeboran Sumur Bor

    Kegiatan TMMD ke 121 di Desa Cicareuh Hari Ini Berlangsung Pengeboran Sumur Bor

    Sukabumi - Bertempat di Kp. Cipetir RT 04 RW 06  Desa Cicareuh Kecamatan Cikidang Kabupaten Sukabumi Jawa barat sedang dilaksanakan pengeboran Sumur Bor, dalam rangka TMMD ke 121 TA. 2024. Jum’at 26 Juli 2024.

    Sebelumnya, Bertempat di Wilayah Desa Cicareuh Kec. Cikidang telah dilaksanakan monitoring Kunker Danrem 061/Sk dalam rangka Pembukaan TMMD ke – 121 Kodim 0622/Kab Sukabumi Ta. 2024 dengan Tema Darma Bakti TMMD Mewujudkan Percepatan Pembangunan di Wilayah, penanggungjawab Letkol Kav. Andhi Ardana Valeriandra Putra, SH, M.Si (Dandim 0622/Kab. Sukabumi), Rabu 24 Juli 2024.

    Hadir dalam kegiatan; Jajaran Korem 061/Sk. Danrem 061/Sk, Brigjen TNI Faisol Izudin Karimi, S.E, Kasiter Kasrem 061/Sk, Kol. Inf. Nurwicahyanto, Kasilog Rem 061/Sk, Kol. Inf. Ahmad Siswahasi, Kasiren Rem 061/Sk, Kol. Cpl. Lilik Siswanto, Kasiops Kasrem 061/Sk, Letkol Inf. Ageng Romadhon, Kasipers Rem 061/Sk. Letkol Inf. Imam Muchtar, Dandim 0606/Kota Bogor, Kolonel Inf. Dr. Fikri Ferdian, S. Is, MM, Dandim 0608/Cianjur, Dandim 0621/Kab. Bogor.

    Jajaran Kodam III/SLW; Danyonif 300/BJW, Danyon Armed 5/Pancagiri, Dandenzibang-2/III, Danyon Zipur-3/Yudha Wyogrha.

    Kegiatan tersebut juga pada Rabu 24 Juli 2024 di hadiri Bupati dan Para Kela Dinas Kabupaten Sukabumi, Forkompda serta tamu undangan lainnya.

    Untuk Hari ini, Jum’at 26 Juli 2024. Adapun yang dapat dilaporkan sbb :

    1. Lokasi sasaran fisik :

    1.Sumur Bor SD 1 induk Kp. Cipetir  Rt 04 Rw 06 DS.Cicareuh kec.Cikidang : volume kedalaman 50 Meter ( pengecekan air )

    B.Jumlah personel 5 orang :

    1. Kesatuan Radar 216 Cbl.

          - Jumlah : 3

          - Hadir : 2

          - Keterangan : 1 izin

    1. Teknisi = 3 org.
    2. Warga masyarakat = Nil.
    3. Situasi :

    1.Cuaca : Cerah

    2.Kendala dilapangan : nihil

    3.Haljol : Nihil

    Dok.Terlampir :

    Demikian dilaporkan, UMP.

    Sumber Koramil Cikidang.

    kegiatan tmmd ke 121 desa cicareuh hari ini berlangsung pengeboran sumur bor
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Kunker Danrem 061/SK Dalam Rangka Pembukaan...

    Artikel Berikutnya

    Program TMMD Ke 121 Kodim 0622/Kabupaten...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati

    Ikuti Kami